Layanan

Pengujian Kesuburan Tanah

Penjelasan Pengujian Kesuburan Tanah

Pesatnya pertumbuhan industri pertanian dan perkebunan di Indonesia, merupakan tantangan bagi PT Sucofindo yang memang telah memiliki jasa dibidang TIC. Jasa PT Sucofindo di sector pengujian kesuburan tanah perlu diperluas ke unit pelayanan agar proses bisnis tsb dapat terlayani dengan prima dan cepat. Saat ini lab pengujian kesuburan tanah hanya ada di laboratorium mineral sbu mineral cibitung.

Pengujian kesuburan tanah merupakan serangkaian kegiatan yang dilakukan untuk menentukan unsur hara micro dan macro nutrient pada tanah pertanian dan perkebunan.

Ruang Lingkup Pengujian Kesuburan Tanah

Untuk mengetahui kadar unsur hara pada tanah pertanian dan perkebunan, layanan PT SUCOFINDO memiliki ruang lingkup yang meliputi:

  • Sampling, Preparasi dan analisa tanah pertanian
  • Analisa macro Nutrien tanah (Nitrogen, Kalium, Pospor, Magnesium, kalsium dan sulfur)
  • Analisa micro nutrient tanah (Besi, tembaga, Seng, dan Molibdenum)
  • pH tanah
  • Exchange cation
  • Capacity Exchange cation
  • Daya hantar listrik
  • Kejenuhan basa
  • Analisa tekstur tanah

Informasi Tambahan

Pengujian Kesuburan Tanah