Tulungagung, (8/9) – Sucofindo Cabang Surbaya melalui Program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan berikan bantuan sarana ibadah kepada Masjid Al Khasanah di Dusun Kayuwalan, Desa Kedoyo, Kecamatan Sendang, Kabupaten Tulungagung Jawa Timur. Bantuan sosial tersebut diberikan sebagai bentuk kepedulian perusahaan dalam membantu menggembangkan masyarakat dan lingkungan.